Back

LOMBA PACIFIC II

Sabtu 21 Oktober 2017 PMR SMAN 19 Surabaya telah mengikuti ajang PACIFIC II 2017 yang diadakan oleh PMR SMAN 19 Surabaya. Pasific II 2017 ini adalah ajang yang wajib diikuti, karena disinilah angkatan baru dari PMR Wira (SMA se-derajat) dan Madya (SMP se-derajat) se-kota Surabaya di perkenalkan arti kepalangmerahan, kerja sama, usaha dan semangat yang harus dimiliki oleh relawan muda.
Pada ajang PASIFIC II 2017 ini PMR SMAN 19 Surabaya telah mengirim 2 tim yaitu tim A dan tim B. Alhamdulillah perjuangan kami tidak sia-sia. PMR SMAN 19 Surabaya telah berhasil membawa pulang beberapa kejuaraan yaitu pada tim A Cerdas Cermat juara 3, Kreasi Bekal Sehat juara 2, Donor Darah Sukarela juara 3, Kesehatan Remaja juara 3 dan mendapat peringkat 2 urutan kedua. Pada tim B Cerdas Cermat mendapat juara 1, Pertolongan Pertama juara 3 dan juga mendapat peringkat 2 urutan keempat.
Semoga kedepanya Ekstrakulikuler PMR SMAN 19 Surabaya tetap terus maju, dan membawa nama baik sekolah tercinta.

Leave A Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *