Dispendukcapil Surabaya menjalin kerjasama dengan SMAN 19 Surabaya dalam proses perekaman E-Ktp bagi siswa siswi yang minimal usianya telah menginjak 16 tahun 1 hari. Kegiatan perekaman E-Ktp berlangsung selama dua hari mulai Kamis, 15 September 2022 dan berakhir hari Jumat, …
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Poltekkes Kemenkes Surabaya, Jurusan Keperawatan Prodi Pendidikan Profesi Ners program sarjana terapan mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat dengan tema “Pemberdayaan Kelompok Remaja Dalam Menghadapi Bencana Gempa Bumi di Sekolah”. Kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa @polkessby56 (12/9) ini …
Dalam rangka menyongsong HUT TNI-AL yang ke-77 pada tanggal 10 September 2022, TNI AL bersama Batalyon Infanteri 5 Marinir mengadakan kegiatan PROLASIH (Program Laut Bersih) Nasional 2022 pada Rabu 7 September 2022. Sebanyak 10 perwakilan OSIS/MPK SMAN 19 Surabaya diterjukan …
Pertemuan orang tua/wali kelas X,XI dan XII dilaksanakan pada hari Senin – Selasa tanggal 29 – 30 Agustus 2022 di aula SMA Negeri 19 Surabaya. Pembagian jadwal undangan sebagai berikut: Peserta kegiatan sosialisasi antara lain : Manajemen sekolah (Kepala Sekolah, …
oleh Achmad Hilmy Syarifudin Di bawah gemerlap kehidupan malam kawasan Jarak-Dolly Surabaya, beradu ribuan pasang nafas manusia dalam keramaian pelanggan dewasa yang memenuhi setiap bilik kamar wilayah itu. Tak ada satupun manusia di Dolly yang tidak diuntungkan dari bisnis tersebut. …
Assesmen Nasional (AN) dilaksanakan tanggal 23-24 Agustus 2022. Sebanyak 49 peserta didik kelas XI baik MIPA maupun IPS mengikuti ujian. Asesmen Nasional (AN) merupakan program penilaian terhadap mutu setiap sekolah dan program kesetaraan pada jenjang dasar dan menengah. Mutu satuan …
Longevity Indonesia with Nineteen” PULIH LEBIH CEPAT, BANGKIT LEBIH KUAT Jumat, 19 Agustus 2022 sorak sorai Dulur Songolas pada Chant Class menjadi penutup rangkaian acara LONDON 2K22 dengan jalan sehat oleh seluruh warga Songolas tanpa terkecuali. LONDON 2K22 mengambil teman …
Rabu, 17 Agustus 2022 SMAN 19 Surabaya menggelar upacara bendera dengan seluruh warga songgolas setelah dua tahun pandemi tanpa upacara dan perlombaan. Pasukan bendera oleh Tim Paskibraka SMAN 19 Surabaya tersebut dengan formasi yang cukup apik meskipun dua tahun fakum. …
Jumat, 12 Agustus 2022 Roadshow Honda DBL 2022 with Azawear di SMAN 19 Surabaya di buka dengan mega oleh Bapak Zainuri, M.Si. selaku kepala sekolah memberika semangat pada tim basket putra dan putri agar dapat membawa teropi kemenangan bagi warga …
Minggu, 3 Juli 2022, SATMENWA 828’ (Satuan Resimen Mahasiswa) Universitas PGRI Adi Buana Surabaya kembali mengadakan LKBB Comando, setelah setahun sebelumnya diadakan oleh SATMENWA 804’ UNESA. Kegiatan yang bertempat di Kampus II UNIPA tersebut, kurang lebihnya diikuti oleh 30 perwakilan …